Saturday, 13 April 2013

Pesawat Lion Air Jatuh ke Laut di Bali - Lion Air Plane Skids Off the Runway

Kecelakaan pesawat kembali dialami maskapai penerbangan Lion Air. Kali ini pesawat lagi-lagi keluar dari jalur pendaratan dan terpaksa cemplung ke laut di Bali. Pesawat pun terbelah di tengah, "Pesawat jatuh ke laut sekitar pukul 15:35 WITA, hanya beberapa meter dari bibir pantai," ujar Irjen Pol Arif Wachyunadi, Kapolda Bali.

Namun dewi keberuntungan tetap berada di antara 101 lebih penumpang dan semua dilaporkan selamat. Namun setidaknya dilaporkan ada lima penumpang yang harus dilarikan ke RS Sanglah untuk dilakukan P3K akibat kecelakaan pesawat udara ini.

Bandara Ngurah Rai pun sempat ditutup selama 1 jam setelah pesawat Lion Air mengalami gagal landing dan tercebur ke laut. Dia mengaku belum mendapat informasi mengenai penundaan jadwal penerbangan lain saat bandara ditutup. "Belum ada informasi," singkatnya.

Sebelumnya, pesawat Lion Air dengan kode penerbangan JT 960 berangkat dari Bandung pukul 12.000 WIB. Dijadwalkan mendarat di Bali pukul 14.45 WITA. Namun, pesawat jenis Boeing 737-800 ini tercebur ke laut setelah gagal landing di Bandara Ngurah Rai sekitar pukul 15.00 WIB.


Berikut semua foto-foto yang dikumpulkan melalui media sosial dan Blackberry mengenai kecelakaan pesawat Lion Air di Bali, 13 April 2013.

It's Saturday 13th, April 2013, and not a good day for passenger to Denpasar, Bali in Lion Air flight. The plane was skids off (again) in the runways and landed in the shore. The incident happened due to bad weather, but the exact cause haven't been reported yet. All passengers were reported safe and survive. Photos from social media collected:

foto Pesawat Lion Air gagal landing di Bali


Pesawat Lion Air jatuh ke laut setelah gagal landing, Bali April 2013

Lion Air skids off the runways, failed landing in Denpasar, Bali. Flight number JT 960 Bandung to Denpasar

Air flight Lion Air tergelincir di runways Ngurah Rai

Lion Air diserang Ultraman, Spiderman, Lion Air Godzilla di Denpasar, Doraemon,